1 Kematian bukanlah akhir dari segalanya. Beberapa orang mungkin percaya bahwa begitu kita mati, maka kita sudah nggak akan pernah ada lagi selamanya. Apakah kamu memikirkan hal yang sama ketika orang yang kamu sayangi meninggalkan dunia? Hal itu hanya akan membuat pikiran kamu memburuk dan kamu takut.
Berikutbunyi ayat Alkitab untuk orang meninggal sebagai bentuk penghiburan: 1. Filipi 1:21. "Karena bagiku hidup adalah Kristus dan mati adalah keuntungan." 2. Pengkhotbah 7:1. "Nama yang harum lebih baik dari pada minyak yang mahal, dan hari kematian lebih baik dari pada hari kelahiran." 3. Roma 14:7-9..